Cegah Penyebaran COVID-19 Konsep Properti Rumah Pintar Makin Populer
VIVA â" Properti hunian berkonsep smart home atau rumah pintar, semakin jadi populer di masyarakat saat ini. Konsep itu diyakini bisa menekan risiko penyebaran COViD-19
Apalagi dengan semakin meratanya jaringan internet di seluruh negeri, membuat kecanggihan teknologi bisa dicicipi segala kalangan di berbagai pelosok daerah. Namun, tak jarang orang masih kebingungan dan takut mengalami kesulitan saat menggunakan perangkat smarthome.
Marketing Director Lumismart Novicca Vinessia mengungkapkan, konsep rumah pintar juga sangat mendukung para pekerja yang diharuskan work from home (WFH). Sehingga, produktivitas mereka pun tetap bisa terjaga. Hal itulah yang menjadi salah satu fokus produk perangkat caggih Lumismrt.
"Keberadaan perangkat Lumismart juga membantu para pelanggan kami lebih betah di rumah, terutama di masa WFH seperti sekarangâ ucapnya lagi.
0 Response to "Cegah Penyebaran COVID-19 Konsep Properti Rumah Pintar Makin Populer"
Post a Comment